TULANG BAWANG GS – Dalam rangka Hari jadi Kabupaten Tulang Bawang (Tuba) Ke -25. BPKAD Tuba ikut memeriahkan dengan bermacam perlombaaan, salah satunya perlombaan yang dilakukan adalah Senam.
Sehingga para Pegawai BPKAD melakukan lomba senam untuk memeriahkan Hari Ulang Tahun (HUT) Kabupaten Tuba ke-25. Seperti dijelaskan Sekretaris BKPAD Aria. Senin (14/3/2022).
Lanjut Aria, “ini kita lagi mengikuti senam untuk meriahkan acara HUT kabupaten Tuba, karena jadwal senam BPKAD hari Senin”. Ujar Aria mewakil Kepala BPKAD Tuba.
Aria juga menambahkan, kita memeriahkan HUT Tuba ini bukan karena hadiahnya, melainkan untuk kebersamaan dan beragaman dalam menyonsong dalam bergotong royong, dalam perlombaan senam ini menjalin kekompakan satu sama lainnya”. Pungkas Aria. (Agus).
Komentar